Detail Berita

Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Malang

WAGIR - Bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Malang telah dilaksanakan Rapat Paripurna DPRD yang dihadiri oleh Kepala Seksi Kesejahteraan Sosial dan Kepemudaan Kecamatan Wagir, Selasa siang (15/11/2022). 

Dalam kesempatan itu telah membahas mengenai penandatanganan nota kesepakatan antara Bupati Malang dan DPRD Kabupaten Malang terhadap Program pembentukan Peraturan daerah Kabupaten Malang tahun 2023. Rapat paripurna tersebut dihadiri oleh seluruh anggota DPRD Kabupaten Malang, Camat se-Kabupaten Malang beserta jajaran pejabat Pemerintah Kabupaten Malang. 

Rapat Paripurna berlangsung secara khitmat dan di tutup dengan do’a

Berita Lain